Cara Cek ID Pelanggan PLN – Hallo. Senang rasanya kembali saya bisa berbagi tentang apa informasi unik yang semoga bisa jadi manfaat untuk kamu yang membacanya. Dan, topik utama pada pembahasan kali ini adalah cek ID pelanggan PLN.
Memang sih terdengar sepele, tapi ini sangat penting loh. Bayangkan saja jika listrik di rumahmu habis kuota. Dan yang paham mengisinya cuma mama mu. Sedangkan dia lagi gak ada di rumah. Wah gelap gelapan deh tidur. Oke langsung saja simak informasi selengkapnya tentang cara cek ID pelanggan PLN berikut ini (biar kalo ada yang tanya, kita bisa jawab dan terlihat pintar).
Cek Id Pelanggan PLN dengan Cek box meteran
Hari gini belum tau cara cek ID PLN? Ya wajar saja sih mengingat teknologi yang semakin maju memanjakan kita dan membuat kita malas. Sejujurnya, cara mengetahui ID pelanggan PLN tidaklah sulit. Hanya saja terkadang kita malas memikirkannya karena sudah kadung dimanjakan oleh dunia gadget yang membuat kita malas.
Padahal, untuk mengetahui ID pelanggan PLN, kamu hanya perlu menengok box meteran yang ada di rumahmu. Biasanya sih box meteran itu dipasang di bagian depan rumah. Ya bentuknya kotak dan ada tombol seperti keypad untuk box meteran versi baru. Nah, kalau sudah ketemu box meterannya, kamu cari gambar barcode di box meteran itu. Biasanya barcode itu ada dibagian depan box meteran. Kalo barcodenya sudah ketemu, lihat beberapa digit angka di atas barcode tersebut. Kurang lebih jumlahnya sebelas sampai dua belas angka. Nah angka itu lah ID pelanggan PLN rumah kamu.
Cek struk pembayaran tagihan PLN bulan lalu untuk Cek id pelanggan PLn kamu
Kamu juga bisa lihat ID pelanggan PLN di kwitansi atau struk pembayaran tagihan PLN bulan lalu. Disitu tertera nomor ID pelanggan PLN mu. Jadi, untuk tips sebaiknya struk pembayaran tagihan listrik dari PLN kamu simpan baik-baik sebagai pengingat ID pelanggan kamu kalau sewaktu-waktu kamu lupa dengan ID pelanggan mu.
Masih belum jelas? Oke, simak step by step berikut ini ya.
- Kamu bisa melihat ID pelanggan PLN rumah mu yang terdiri dari sebelas hingga dua belas digit angka pada meteran listrik yang ada di depan rumah.
- Kamu bisa melihat ID pelanggan PLN rumahmu lewat kwitansi atau struk tagihan atau struk pembelian token listrik pada bulan sebelumnya.
Kalau kamu pakai token listrik prabayar, anda tinggal cek struk pulsa listrik yang sudah kamu beli sebelumnya. Syaratnya ya struknya masih disimpan yaa.
Cukup mudah bukan. Mudah banget malah.
Dan tidak cuma cari itu, ada pula cara lain untuk mengetahui ID pelanggan PLN dengan menggunakan tombol seperti keypad yang ada pada box meteran. Yaps.
Cara mencari ID pelanggan PLN dengan nomor meter
Caranya cukup mudah. Tanpa ongkos dan tanpa keluar tenaga banyak karena kamu hanya perlu menekan tombol angka tujuh, kemudian tekan tombol angka lima, dan terakhir tekan tombol enter pada box meteran listrik pln anda. Maka indikator atau monitor akan membeberkan ID pelanggan PLN rumah kamu. Sederhananya, kamu cukup tekan 75 dan enter pada keypad box meteran. Kemudian perhatikan angka yang muncul pada indikator atau monitor box meteran karena nomor yang muncul itu adalah ID pelanggan PLN rumah kamu. Gampang banget kan.
Nah, itulah informasi mengenai cek ID pelanggan PLN. Semoga informasi ini berguna untuk kamu yang belum tau cara cek ID pelanggan PLN rumah mu hehehe. (Yeeeee… sekarang udah bisa ngisi token listrik sendiri hehehe). Oh ya, jangan lupa di share kepada teman-temanmu yang lain ya. Ya baik itu teman-teman medsos ataupun teman-teman di lingkunganmu. Karena siapa tahu mereka sedang kebingungan cari cara mengetahui ID pelanggan PLN di rumahnya.
Rekomendasi:
- Cara Mendapatkan Pulsa Listrik Gratis Hingga 200… Cara mendapatkan Pulsa Listrik Gratis - halo sobat Teknogress.com Sudah lama ini admin tidak bagi-bagi tips terupdate. Nah kali ini mimin mau share sekaligus cerita tentang pengalaman mimin yang sudah…
- Cara mengetahui ID pelanggan PLN pasca bayar Terima kasih ya kamu masih setia membaca blog sederhana ini. sebelumnya sudah kami ulas tentang cara cek id pelanggan pln secara umum. Nah topik utama pembahasan kita kali ini adalah…
- Cara Mengatasi Tulisan Periksa di Meter Listrik… Cara mengatasi tulisan Meteran Listrik Periksa - dewasa ini banyak pelanggan PLN yang menggunakan listrik model Prabayar. Listrik model Prabayar merupakan salah satu layanan PLN yang menggunakan sistem pulsa/token listrik. Dengan…
- Cara Memperlambat Meteran Listrik Digital Jadi Hemat Cara memperlambat meteran listrik digital - membuat tagihan listrik menjadi hemat tentu merupakan idaman bagi setiap rumah tangga. apalagi di tahun ini tarif dasar listrik naik dua kali lipat seiring…
- Kumpulan Rahasia Kode Kode Meteran Listrik Prabayar Kode Meteran Listrik Prabayar - Kalian pasti sudah akrab sekali dengan yang namanya meteran pulsa atau meteran token, yang di mana masyarakat sekarang ini sudah cukup familiar dengan meteran token…
- Cara Mengatasi Meteran Listrik Pulsa Bermasalah dan… Cara mengatasi Meteran Listrik Pulsa Bermasalah - seperti yang sudah kami jelaskan sebelumnya, meteran listrik prabayar memang menjadi pilihan saat ini. Disamping banyak keuntungannya karena bisa memantau penggunaan listrik, meteran…
- Cara Mengetahui Nomor Token Listrik Di Meteran Rumah Anda Cara Mengetahui Nomor Token Listrik - Hai, senang rasanya kali ini saya bisa berbagi tentang informasi yang semoga bermanfaat untuk anda yang sedang membacanya. Dan topik utama pada pembahasan kali…
- Pulsa Token Listrik 100 Ribu Berapa kWh? Ini Info Lengkapnya Pulsa Token listrik 100 ribu dapat berapa kWH? tentunya semua tergantung dari golongan daya listrik yang Anda gunakan. Apalagi setelah adanya pencabutan subsidi untuk golongan Rumah tangga Mampu, harga tarif…
- Cara Mematikan Alarm Token Listrik Merk Itron Hexing… Cara mematikan Alarm Token listrik - Listrik prabayar PLn dengan meteran digital memang memudahkan pengguna rumah tangga. Sebab, dengan meteran prabayar digital, pengguna bisa dengan mudah mengetaui berapa jumlah meter…
- Cara Cek Tunggakan Listrik PLN yang Praktis Halo, senang rasanya saya bisa kembali berbagi informasi kepada kamu semua yang membaca tulisan ini. Dan, topik utama pada pembahasan kita kali ini adalah cara cek tunggakan listrik PLN. Ayoooo...…
- Penyebab Listrik Token Mati dan Cara Menghidupkan… Memang menyebalkan ketika listrik token di rumah Anda mati tiba - tiba saat Anda sedang beraktivitas menggunakan listrik. Anda tidak perlu sebal dan menggerutu menyalahkan PLN, Anda bisa menelusuri penyebabnya…
- Cara Mudah Cek Tagihan Listrik Lewat HP Cara Cek Tagihan Listrik Lewat HP - Apakah kamu menganggap cek tagihan listrik adalah hal sepele? Jika iya, berarti kamu adalah kaum milenial. Mengecek tagihan listrik memang terkesan sepele. Apalagi…
- Bingung mengisi Pulsa Listrik Prabayar? ikuti Cara… Hallo. Senang rasanya kembali saya bisa berbagi informasi yang semoga bermanfaat untuk kamu yang membaca. Yaps. karena dengan membaca kita dapat mengenal dunia dan seisinya. Hehhe. Dan, topik utama pada…
- Cara Bayar Tagihan PLN Di Aplikasi Grab Sangat Mudah Cara bayar tagihan PLN di aplikasi Grab banyak dicari oleh para masyarakat pada umumnya. Karena seperti yang diketahui bahwa listrik merupakan kebutuhan pokok yang menunjang kehidupan masyarakat pada umumnya. Karena…
- Cara Beli Token Listrik Lewat M Banking BCA Cara Beli Token Listrik Lewat M Banking BCA - TeknoGress, Membeli token listrik adalah cara yang bagus untuk menghemat uang pada tagihan Kamu. Tetapi untuk melakukannya, Kamu perlu membeli token…